LG Optimus L9 diperkuat prosesor dual-core 1 GHz dengan RAM 1 GB. Kapasitas storage on-board yang disediakan hanya 4 GB, tetapi pengguna diberi opsi untuk menambah kartu micro-SD hingga 32 GB.
Smartphone dengan sistem operasi Android 4.0 Ice Cream Sandwich ini memiliki bentang layar 4,7 inci dengan resolusi 960x540 pixel. Unit kamera utamanya punya resolusi 5 megapixel. Adapun bobot dan tebalnya masing-masing 125 gram dan 9,1 mm. LG Optimus L9 sendiri dibanderol Rp 3,4 juta.
LG Optimus L9
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar